Cara Mengubah Ukuran Partisi Menggunakan EaseUS Partition Master

Assalamualaikum Wr. Wb

Kali ini saya akan memberitahu anda cara mengubah kapasitas partisi di komputer anda. Terkadang kita punya beberapa partisi yang kapasitasnya tidak sebanding, misalnya partisi C:/ kapasitas 80gb sedangkan Partisi D:/ 120 gb. di partisi C:/ kapasitas hampir penuh tapi di partisi lain kosong, jadinya kita memindahkan file dari partisi yang penuh ke yang kosong. Tapi sebenarnya kita bisa menambah kapasitas partisi yang penuh tersebut dengan cara mengurangi kapasitas partisi yang penuh ditambahkan ke partisi yang kosong. Ini dapat dilakukan dengan sebuah aplikasi yaitu EaseUS Partition Master.

Caranya:

1. Pertama download dulu aplikasinya di sini lalu install dan jalankan

2. Pilih partisi yang akan kita kurangi kapasitasnya lalu klik resize/move partition


3. Geser bulatan yang dikiri ke arah kanan sesuai berapa kapasitas yang ingin kamu kurangi lalu klik ok.



4. Lalu pilih partisi yang ingin kamu tambah kapasitasnya, klik resize/move partition seperti yang tadi




5. Lalu geser bulatan kanan ke arah kanan sampai mentok untuk menambah ukuran partisimu



5. Lalu klik general di pojok kiri atas dan pilih apply changes. lalu kamu close dan komputer kamu akan otomatis restart dan merubah ukuran partisi mu saat rebooting. prosesnya tidak terlalu lama, pengalaman saya tidak sampai 30 menit. setelah selesai dan masuk ke windows ukuran partisimu akan berubah sesuai keinginan. Selamat Jika Berhasil!!

Sekian dari tips yang saya berikan, terimakasih
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

2 comments

comments

Komentar dengan baik dan sopan.
Jangan Komentar mengandung Unsur SARA,Pornografi dan menghina salah satu pihak.
Gunakan tatakrama-mu!! Let's Be a Polite and a Smart Blogger !!